Retret Panjang

Long retreat adalah retret yang lebih panjang dimana peserta akan dipandu setiap hari melalui pertemuan privat harian dan ceramah Dhamma. Retret Panjang ditujukan untuk memberikan waktu dan kondisi yang tepat kepada meditator untuk memperdalam meditasi mereka. 


Jadwal harian*
5.00 Bangun pagi
5.00 – 5.30 Sikat gigi, cuci muka, minum yang hangat
5.30 – 7.00 Berkumpul di hall meditasi untuk permintaan Attasila (8 sila) dan meditasi duduk
7.00 – 8.30 Makan pagi, bersih-bersih, olahraga pribadi dan mandi
8.30 – 11.00 Meditasi berjalan bergantian dengan meditasi duduk (diatur sendiri)
11.00 – 12.00 Makan siang
12.00 – 13.30 Bersih-bersih / Istirahat
13.30 – 17.30 Meditasi berjalan, bergantian dengan meditasi duduk (diatur sendiri)
17.30 – 18.30 Minum teh sore / mandi
18.30 – 20.30 Ceramah Dhamma
20.30 – 22.00 Meditasi duduk
22.00 – 05.00 Tidur

Sehari setelah retret dimulai, peserta akan bertemu dengan guru setiap hari selama 10 menit per peserta untuk melaporkan pengalaman meditasi mereka untuk memantau perkembangan meditasi mereka dan diberikan instruksi berdasarkan perkembangan masing-masing. 

Jadwal retret mendatang:
  1. 20-30 Desember 2014 di Jhana Manggala, Bogor.
  2. 5-15 Januari 2015 di Bojjhanga Bhavana Center, Kintamani, Bali
  3. 20-30 Januari 2015 di Jl. Nusa Indah, Jakarta Selatan
  4. 5-12 Februari 2015 di Batam

Detil:

Retret panjang: 14-24 Desember 2015 di Bojjhanga Bhavana Center, Kintamani, Bali
  • Max 35 orang peserta, terbuka untuk semua yang mau belajar meditasi.
  • Interview setiap hari dengan Bhante Vimalaramsi (akan diterjemahkan).
  • 1 kamar untuk 1 orang.
  • Pengganti biaya tempat tinggal, transpor dan konsumsi sebesar Rp 1.650.000 akan dibutuhkan oleh pihak BBC untuk biaya makan vegetarian selama 10 hari + bis pp (Denpasar airport-Kintamani & Kintamani-Denpasar airport). Harap ditransfer tiga hari sesudah konfirmasi ketersediaan tempat oleh panitia  ke rekening BCA no 1084201009 atas nama Roselanydengan menuliskan nama peserta dan tanggal retret. 
  • Tiket menuju ke dan dari Bali di luar biaya di atas. Pesawat harap telah tib
  • Catatan: Berbagi Dhamma itu tak ternilai sehingga guru dan panitia bekerja tanpa bayaran. Namun pemeliharaan tempat, transportasi dan makan memerlukan biaya sehingga peserta perlu menutup biaya-biaya ini masing-masing. :)
Retret panjang: 4-14 Januari 2016 di Bojjhanga Bhavana Center, Kintamani, Bali
  • Max 35 orang peserta, hanya untuk peserta yang sudah pernah ikut retret TWIM (termasuk online).
  • Interview setiap hari dengan Bhante Vimalaramsi (akan diterjemahkan).
  • 1 kamar untuk 1 orang.
  • Dana sebesar Rp 1,650,000 ( mungkin berubah, konfirmasi bulan September) akan dibutuhkan oleh pihak BBC untuk biaya makan vegetarian selama 10 hari + bis pp (Denpasar airport-Kintamani & Kintamani-Denpasar airport). Harap ditransfer tiga hari sesudah konfirmasi ketersediaan tempat oleh panitia  ke rekening BCA no 1084201009 atas nama Roselanydengan menuliskan nama peserta dan tanggal retret. Tiket menuju ke dan dari Bali di luar biaya di atas.
  • Catatan: Berbagi Dhamma itu tak ternilai sehingga guru dan panitia bekerja tanpa bayaran. Namun pemeliharaan tempat, transportasi dan makan memerlukan biaya sehingga peserta perlu menutup biaya-biaya ini masing-masing. :)